ketika seorang penjinak singa sedang melecutkan cambuknya, cambuk
tersebut mengeluarkan ledakan yang sangat keras. Akan tetapi dia tidak memukul
sang singa dan juga cambuk tidak sampai menyentuh tanah. Apa yang membuat cambuk
itu berbunyi?
Ledakan cambut tersebut sesungguhnya merupakan dentuman sonik
mini, yang terjadi karena ujung cambuk membelah udara lebih cepat dari pada
kecepatan bunyi.